Spesifikasi Harga Suzuki Satria 120 S

Selasa, 12 Desember 2023

Spesifikasi Harga Kekurangan Kelebihan Motor Listrik ALVA CERVO

Motor listrik adalah kendaraan yang menggunakan tenaga listrik sebagai sumber tenaga penggeraknya. Alva CERVO adalah sepeda motor listrik yang diluncurkan di Indonesia. Sepeda motor ini memiliki tenaga maksimal 13 hp dan torsi maksimal 53.5 Nm. Alva CERVO memiliki kecepatan maksimum 103 km/jam dan daya tahan baterai hingga 125 km sekali pengisian. Sepeda motor ini menggunakan jenis penggerak belt drive dan jenis kopling automatic. Untuk Spesifikasi Motor listrik Alva CERVO adalah sebagai berikut :

Keterangan Nilai
Motor Drive Type : Mid Drive
Tenaga maksimum 13 hp
Torsi maksimum 53.5 Nm
Kecepatan maksimum 103 kmph
Kapasitas baterai 1.8 kWh
Jarak tempuh maksimum 125 Km** (Based on dyno test with constant speed 30 kph and 2 batteries).
Kemampuan mendaki bukit terbaik 17 derajat
Charging Method On Board, Removable (with additional docking sold separately)
Length X Width X Height 1933 x 713 x 1115 mm
Wheel Base 1343 mm
Ground Clearance 140 mm
Suspension Telescopic (Front) / Monoshock (Rear)
Brake Type Front & Rear Disc Brake
Tire Size Front 110/80 - 14” & Rear 140/70 - 14”
Features LED Projector Head Lamp
LED Rear Lamp
DRL
TFT LCD Dashboard Display
Boost Button with 3 Riding Modes
Reverse Mode
Luggage Hook
USB Port
My ALVA Mobile Apps
Harga Alva Cervo : Rp. 35.750.000


Langkah Untuk Mengisi Ulang Baterai Alva CERVO

  1. Sambungkan kabel pengisi daya (sisi listrik rumah) dengan stop kontak.
  2. Pastikan lampu indikator pada pengisi daya menyala hijau.
  3. Sambungkan kabel pengisi daya ke motor Alva CERVO.
  4. Pastikan lampu indikator pada motor Alva CERVO menyala hijau.
  5. Biarkan baterai terisi penuh hingga lampu indikator pada motor Alva CERVO berubah menjadi merah.
  6. Putuskan kabel pengisi daya dari motor Alva CERVO dan stop kontak.

Tips Perawatan Baterai Alva CERVO
  1. Segera mengisi baterai ketika kapasitasnya sudah mencapai 20%.
  2. Jika motor tidak akan digunakan dalam waktu lama, putuskan aliran listrik dan simpan Alva CERVO di tempat yang aman. Buka penutup baterai atau keluarkan baterai dari dock-nya.
Kelebihan Alva CERVO
  1. Desain unik dan menarik.
  2. Baterai dapat ditukar.
  3. Dilengkapi dengan teknologi anti-banjir.
  4. Akselerasi yang kuat.
  5. Tiga mode berkendara + Boost Button.
  6. Varian warna dan aksen yang unik.
Kekurangan Alva CERVO
  1. Harga baterai yang cukup mahal.
  2. Waktu pengisian daya baterai yang cukup lama sekitar 4 - 5 Jam.
  3. Bantingan suspensi yang keras dan kurang nyaman.
  4. Posisi berkendara kurang nyaman karena setang juga kurang condong ke pengendara, sehingga tangan kurang rileks.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar